Uji Kompetensi Keahlian (UKK) merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari kegiatan Ujian Nasional (UN) 2012. Perangkat Uji Kompetensi Keahlian 2012 terdiri atas, kisi-kisi Soal Teori Kejuruan (KST), Soal Ujian Teori Kejuruan (STK), Soal Ujian Praktik Kejuruan (SPK), Lembar Pedoman Penilaian Soal Praktik (PPsp) dan Instrumen Verifikasi Penyelenggara Ujian Praktik Kejuruan (InV).
Rencana Ujian utama Teori Kejuruan dilaksanakan secara serentak pada tanggal 22 Maret 2012, namun belum lama ini ada informasi telah diralat pelaksanaannya yaitu tanggal 19 Maret 2012.
Untuk Kisi-kisi ujian teori produktif tahun pelajaran 2011/2012 silakan dapat di buka pada KISI-KISI UJIAN TEORI PRODUKTIF 2012 yang telah saya posting beberapa minggu yang lalu. Sementara untuk soal-soal ujian praktik kejuruan setelah lama menunggu dan mencoba cari info dari sana sini, akhirnya dapat ketemu juga.
Soal Ujian Praktik Kejuruan untuk tahun pelajaran 2011/2012 klik SINI SAJA.
Sedangkan untuk Pedoman Penilaian Ujian Praktik Kejuruan dapat KLIK SINI
Semoga sukses bersama kita semua. Terimakasih dan salam
1 komentar:
wah info bagus nih sobat.bisa gampang cari materinya.
happy blogging
Posting Komentar