Rabu, 13 April 2011

Tugas Membuat Makalah Kewirausahaan

Sebagai pelengkap materi pembelajaran Kewirausahaan khususnya materi pengelolaan usaha dilihat dari aspek pemasaran, maka tugas yang harus dikerjakan untuk kelas XI semua jurusan adalah MEMBUAT MAKALAH dengan topik ARTI PENTING PEMASARAN DALAM USAHA. Beberapa ketentuan yang harus diperhatikan adalah :
1. Buat kelompok beranggotakan 4 sampai 5 siswa.
2. Makalah dikerjakan diluar jam pembelajaran atau dikerjakan di rumah
3. Referensi harus dituliskan dalam makalah jika menggunakan sumber  pelengkap
4. Aturan pengetikan makalah dengan jarak baris 2 dan dijilid rapi bertuliskan anggota kelompok masing-masing
5. Media power point harus disiapkan untuk mendukung presentasi kelompok.
6. Selamat mengerjakan

Tidak ada komentar:

Alun-alun Kebumen: Ruang Publik Kita

Di tengah bisingnya kota, di sela kesibukan dan rutinitas yang sering terasa seperti drama tanpa akhir, masih ada ruang yang membuat kita ...